Kamis , September 28 2023

Tag Archives: orangtua

Beri Apresiasi kepada Anak Tidak Selalu dengan Hadiah Berupa Benda

(Ditulis oleh: FAHMI RIYADI, mahasiswa Prodi S1 Keperawatan – Universitas Indonesia Maju) Memberikan suatu apresiasi kepada anak merupakan salah satu pola komunikasi orang tua terhadap anak untuk memberikan mereka semangat dalam melakukan berbagai hal seperti meningkatkan prestasi belajar serta mengajarkan hal baik kepada anak. Seperti halnya untuk meningkatkan prestasi belajar, …

Read More »